Etos kerja itu adalah ibadah kita kepada sesama dan tuhan,semua pekerjaan yang halal merupakan ibadah.kesadaran ini pada giliranya akan bisa membuat kita bekerja secara ikhlas,bukan demi mencari uang atau jabatan semata.jansen mengutip sebuah kisah pada zaman yunani kuno seperti ini:
Seorang pemahat tiang menghabiskan waktunya berbulan bulan hanya untuk mengukir sebuah puncak tiang yang sangat tinggi.saking tingginya ukiran itu tidak dapat dilihat langsung oleh orang yang berdiri disamping tiang.orang orangpun bertanya,buat apa bersusah payah membuat ukiran indah ditempat yang tidak terlihat?ia menjawab,'manusia memang tidak bisa menikmatinya,tapi tuhan bisa melihatnya.'motivasi kerjanya telah meningkat menjadi motivasi ibadah kepada allah.
Seorang pemahat tiang menghabiskan waktunya berbulan bulan hanya untuk mengukir sebuah puncak tiang yang sangat tinggi.saking tingginya ukiran itu tidak dapat dilihat langsung oleh orang yang berdiri disamping tiang.orang orangpun bertanya,buat apa bersusah payah membuat ukiran indah ditempat yang tidak terlihat?ia menjawab,'manusia memang tidak bisa menikmatinya,tapi tuhan bisa melihatnya.'motivasi kerjanya telah meningkat menjadi motivasi ibadah kepada allah.
dimohon saranya terimakasih