kkumpulan doa doa islami
Monday, May 21, 2018

materi zakat lengkap

Disini akan saya uraikan mengenai zakat insya allah secara detil mulai dari sejarah awal berdiri zakat sampai ke tahapa pembagian zakat.baiklah kita mulai dari sejarah awal atau asbabul nuzulnya zakat.dulu ketika nabi muhamada dilahirkan dalam keadaan belum islam kemudian allah memberinya hidayah sehingga masuk islam bahkan menjadi pemimpinya umat yaitu sebagai nabi,waktu demi waktu berjalan dan gempuran orang kafirpun semakin sengit,akhirnya nabi bersama sahabatnya hijrah kemadinah,dan tinggal disana selama bertahun tahun.orang muhajirin sebagai pendatang mereka tidak mau menyusahkan orang orang ansor  sehingga mereka bekerja keras siang dan malam demi untuk menghidupi keluarganya dengan cara berdagang.ahirnya orang muhajirinpun bisa hidup berkecukupan,dan allah perintahkan mereka untuk zakat.sebenarnya perintah untuk mengeluarkan sebagian harta itu sudah ada semenjak masih bertempat tinggal dimekah,tapi masih bersifat anjuran sebagaimana wahyu Allah SWT dalam surat Ar-Rum ayat 39

{فَآتِ ذَا الْقُرْبَى حَقَّهُ وَالْمِسْكِينَ وَابْنَ السَّبِيلِ ذَلِكَ خَيْرٌ لِلَّذِينَ يُرِيدُونَ وَجْهَ اللَّهِ وَأُولَئِكَ هُمُ الْمُفْلِحُونَ (38) 

Maka berikanlah kepada kerabat yang terdekat akan haknya, demikian (pula) kepada fakir miskin dan orang-orang yang dalam perjalanan. Itulah yang lebih baik bagi orang-orang yang mencari keridaan Allah; dan mereka itulah orang-orang yang beruntung.

Kemudian ketika dimadinah juga nabi muhamad bersama umatnya diperintahkan berpuasa,sebagaimana allah firmankan dalam surat albaqarah ayat 183-184


يَاأَيُّهَا الَّذِينَ ءَامَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِن قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ {183}
أَيَّامًا مَّعْدُودَاتٍ فَمَن كَانَ مِنكُم مَّرِيضًا أَوْ عَلَى سَفَرٍ فَعِدَّةٌ مِّنْ أَيَّامٍ أُخَرَ وَعَلَى الَّذِينَ يُطِيقُونَهُ فِدْيَةُ طَعَامُ مِسْكِينٍ فَمَن تَطَوَّعَ خَيْرًا فَهُوَ خَيْرُُ لَّهُ وَأَن تَصُومُوا خَيْرُُ لَّكُمْ إِن كُنتُمْ تَعْلَمُونَ {184}

 “Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa. (Yaitu) dalam beberapa hari yang tertentu. Maka barangsiapa di antara kamu ada yang sakit atau dalam perjalanan (lalu dia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa) sebanyak hari yang ditinggalkan itu pada hari-hari yang lain. Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu), memberi makan seorang miskin. Barangsiapa yang dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan, maka itulah yang lebih baik baginya. Dan berpuasa lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.” (Al-Baqarah: 183-184).

tidak lama setelah itu dalam bulan ramadan juga turunlah ayat perintah mengerjakan zakat dalam surat


خُذْ مِنْ أَمْوَٰلِهِمْ صَدَقَةً تُطَهِّرُهُمْ وَتُزَكِّيهِم بِهَا وَصَلِّ عَلَيْهِمْ ۖ إِنَّ صَلَوٰتَكَ سَكَنٌ لَّهُمْ ۗ وَٱللَّهُ سَمِيعٌ عَلِيمٌ

:Artinya: "Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka dan berdoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketentraman jiwa bagi mereka. Dan Alloh maha mendengar lagi maha mengetahui". (Q.S At-Taubah ayat 103)


قَدْ أَفْلَحَ مَنْ تَزَكَّى (14) وَذَكَرَ اسْمَ رَبِّهِ فَصَلَّى (15)

"Sungguh berbahagialah orang yang mengeluarkan zakat (fitrahnya), menyebut nama Tuhannya (mengucap takbir, membesarkan Alloh) lalu ia mengerjakan sholat (iedul fitri)". (Q.S. Al-A'la ayat 14-15)

Selanjutnya...........8 asnaf yang berhaq menerima zakat

dimohon saranya terimakasih